Contoh Format Daftar Cek Konsultasi Pra Uji



DAFTAR CEK KONSULTASI PRA UJI

NAMA KANDIDAT :
HARI / TANGGAL   : 
JAM                                         :
­­
NO
LANGKAH
KEGIATAN
V
CATATAN
1
Pembukaan
1
2
3
Salam
Ice Breaking
Memperkenalkan diri


2
Tujuan Penilaian
4
Sehubungan dengan adanya permintaan dari perusahaan saudara/I, kami ditugaskan untuk mengakses saudara dalam hal uji kompetensi komputer, sesuai standar kompetensi unit mempersiapkan presentasi, yang nanti akan menjadi dasar penilaian kinerja saudara.


3
Negosiasi  Unit Yang Akan Dinilai
5


6
Memberikan copy unit menyiapkan presentasi
Memonitor proses pembacaan unit kompetensi oleh kandidat.


4
Metode
Mengumpulkan Bukti Kompetensi
7
Memperlihatkan dan memperjelaskan metode assessmen yang akan digunakan: Pertanyaan lisan untuk menggali pengetahuan saudara, observasi dilapangan pada saat  sudara menyajikan untuk kerja.


5
Proses Penilaian
8
Menerangkan prosedur assessmen, misalnya : pertama akan dilakukan  pertanyaan lisan +  15 menit dan dilanjutkan obsevasi saat demo  +  20-30 menit.


6
Jadwal
9

10
Kapan kira-kira saudara siap untuk diassessmen ?
Penentuan jadwal pelaksanaan uji kompetensi dan dicatat.


7
Hasil
11
Penyampaian hasil assessmen, apabila kompeten, dapat diuji kompetensi yang lebih tinggi. Apabila tidak kompeten diberi pengulangan assessmen 2x dalam periode yang ditentukan.


8
Proses Banding
12
Penyampaian untuk mendapatkan assessmen yang adil dan pengulangan assessmen dalam periode yang akan ditentukan, serta proses banding jika pelaksanaan assessmen tidak adil


9
Umpan Balik Dari Kandidat
13
Harapan saudara dapat dijelaskan  kepada saya tentang pelaksanaan uji kompetensi ini


10
Penutup
14
Konfirmasi ulang untuk kesepakatan yang telah dibahas, dan memberi kesempatan untuk ditanda tangani.




         Tasikmalaya,
Assessee





____________________
Assessor





­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­­____________________

Pengunjung