Absen nge-Pos beberapa hari ini dikarenakan admin disibukan dengan membangun situ atau Blog yang lain yaitu tentang penjualan online, kiranya pembaca bisa memakluminya dan tidak
mengurangi rasa kangeun admin pada pembaca pula. Pada postingan kali
ini sekarang admin akan membahas sebuah Contoh Format KKM | Kriteria Ketuntasan Minimal | Bidang Studi IPS | Yang Baik dan Benar yang mudah-mudah bisa bermanfaat buat kita semua khususnya sebagai
manusia yang selalu menggunakan otak dengan fungsi logikanya dalam
mengarungi luasnya dunia dengan berjuta masalah yang ada didalamnya.
Dibawah ini adalah salah satu contoh format KKM | Kriteria Ketuntasan Minimal | Bidang Studi IPS | Yang Baik dan Benar
PERHITUNGAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMUM
Nama Sekolah : ........................................ Kelas/semester : IV
(Empat) 1 (Satu)
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Sosial ( IPS ) Tahun
Pelajaran :
2009 / 2010
STANDAR KOMPETENSI
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
|
KRITERIA PENENTUAN KKM
|
Hasil KKM dalam Aspek
|
KKM %
|
|||
Kompleksitas
|
Daya Dukung
|
Intake Siswa
|
Pemahaman Konsep
|
Penerapan
|
||
1.
Memahami
sejarah, kenampakan alam, dan keraguan suku bangsa di lingkungan
kabupaten/kota dan provinsi
|
||||||
1.1.
Membaca
peta lingkungan setempat (kabupaten/ kota, provinsi) dengan menggunakan skala
sederhana)
-
Membaca
peta desa/ kelurahan / kecamatan / kabupaten / kota dengan menggunakan simbol dan tema
tertentu
-
Menggambar
peta provinsi dengan menggunakan simbol tertentu
|
||||||
1.2.
Mendeskripsikan
kenampakan alam di lingkungan kabupaten/ kota dan provinsi serta hubungannya
dengan keragamaan sosial dan budaya
-
Mengidentifikasi
ciri-ciri dan manfaat kenampakan alam, serta ciri-ciri sosial dan budaya di
kabupaten/ kota
dan provinsi setempat
-
Mengidentifikasi
peristiwa-peristiwa alam (misalnya : gempa bumi, banjir, letusan gunung api,
angin topan)
-
Mengidentifikasi
peristiwa-peristiwa alam (misalnya : gempa bumi, banjir, letusan gunung api,
angin topan) dan pengaruhnya terhadap kehidupan sosial di kabupaten/ kota setempat
-
Mengidentifikasi
pola perilaku anggota masyarakat yang dapat mempengaruhi peristiwa alam di
lingkungan setempat
-
Membuat
laporan perjalanan / wisata antar kota
kecamatan dalam wilayah kabupaten/kota dan provinsi setempat
|
||||||
1.3.
Menunjukkan
jenis dan persebaran sumber daya alam serta pemanfaatan-nya untuk kegiatan
ekonomi di lingkungan setempat
-
Mengidentifiasi
jenis-jenis sumber daya alam dan kaitannya dengan kegiatan ekonomi
-
Menggunakan
peta setempat untuk menunjukkan persebaran sumber daya alam
-
Menjelaskan
manfaat sumber daya alam yang ada di lingkungan setempat
-
Menjelaskan
perlunya menjaga kelestarian sumber daya alam sekitar
-
Menjelaskan
bentuk-bentuk kegiatan ekonomi di lingkungannya
-
Membuat
daftar tentang kegiatan pemanfaatan sumber daya alam setempat untuk kegiatan ekonomi
-
Menjelaskan
pengaruh kondisi alam terhadap kegiatan ekonomi
|
||||||
1.4.
Menghargai
keragaman suku bangsa dan budaya setempat (kabupaten/ kota, provinsi)
-
Menjelaskan
pengertian Bhineka tunggal Ika
-
Menjelaskan
pentingnya persatuan dalam keragaman
-
Membandingkan
bentuk-bentuk keragaman suku bangsa dan budaya setempat
-
Mengidentifikasi
adat/ kebiasaan di masyarakat setempat
-
Memberi
contoh cara menghargai keanekaragaman yang ada di masyarakat setempat
-
Menunjukkan
sikap menerima keragaman suku bangsa dan budaya di masyarakat
|
||||||
1.5.
Menghargai
berbagai peninggalan sejarah di lingkungan setempat (kabupaten/ kota,
provinsi) dan menjaga kelestariannya
-
Mencatat
peninggalan-peninggalan sejarah di lingkungan setempat
-
Mengumpulkan
informasi tentang asal-usul nama suatu tempat dari berbagai sumber
-
Mengklasifikasikan
jenis-jenis peninggalan sejarah di lingkungan setempat
-
Menceritakan
peninggalan sejarah yang ada di lingkungan setempat
-
Mengidentifikasi
ciri-ciri peninggalan sejarah di lingkungan setempat
-
menjelaskan
cara menjaga kelestarian peninggalan sejarah
-
Menjelaskan
manfaat menjaga kelestarian peninggalan sejarah
|
||||||
1.6.
Meneladani
kepahlawanan dan patriotisme tokoh-tokoh di lingkungannya
-
Menjelaskan
pentingnya memiliki sikap kepahlawanan dan patriotisme
-
Memberi
contoh rela berkorban dalam kehidupan sehari-hari
-
Menunjukkan
sikap positif terhadap para pahlawan dalam membela bangsa dan negara
-
Menghargai
para pahlawan bangsa dengan mengingat jasa-jasa mereka
-
Memberi
contoh menerima kekalahan dan kemenangan dengan jiwa besar
-
Bersedia
meminta dan memberi maaf
|
||||||
RATA-RATA
|
||||||
RATA-RATA KESELURUHAN
|
Mengetahui,
Kepala
SD/MI
........................................................
NIP / NIK .........................
|
................................,
................
Guru
Mata Pelajaran IPS
........................................................
NIP / NIK .........................
|